RUMAH BAGI PECANDU NARKOBA

in semua •  7 years ago 

IMG_20180114_100104~2.jpgIMG_20180114_100143~2.jpg

Narkoba adalah singkatan dari narkotika dan obat/bahan berbahaya ,selain narkoba istilah lain yang di perkenalkan khusus nya oleh kementrian kesehatan Republik Indonesia adalah Napza.

Semua istilah ini baik narkoba ataupun nabza mengacu pada kelompok senyawa yang umum nya memiliki resiko kecanduan bagi pengguna nya.

Menurut pakar kesehatan narkoba adalah senyawa-senyawa psikotropika yang biasa di pakai untuk membius pasien yang akan melakukan operasi atau obat - obatan untuk penyakit tertentu, namun persepsi itu di salah artikan akibat pemakaian di luar dosis yang semestinya nya.

Efek dari pemakaian narkoba adalah:

Halusinogen: mengakibatkan seseorang berhalusinasi
Stimulan: mengakibatkan kerja organ tubuh seperti jantung dan otak lebih cepat dari biasa nya
Depresan: menekan sistem syaraf pusat dan pengurangi sistem fungsional tubuh
Adiktif: menimbulkan kecanduan, seseorang yang mengonsumsi narkoba biasa nya akan ingin dan ingin lagi, mengakibatkan seseorang bersifat pasif karena secara tidak langsung memutus kan syaraf otak,jika terlalu lama ketergantungan maka menggunakan itu over dosis dan akhir nya mengakibatkan kematian.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!