mengukir dan mengkreasi buah kates dan timun merupakan seni yang sudah ada ratusan tahun silam, para seniman, koki, ibu yang kreatif, artistik dari berbagai negara, telah mulai mengukir buah-buahan, sayur-sayuran menjadi sebuah karya seni hebat, aneka bentuk yang amazing/ menakjubkan. hampir semua dari desain ukiran tersebut tidak memerlukan peralatan canggih, hanya memerlukan pisau tajam lalu buah dan sayur diukir. Dengan tangan yang terlatih serta latihan yang memadai, kita bisa mengubah buah-buahan tersebut, menjadi makanan dengan hiasan- hiasan hidangan yang cantik.
()