Assalamualaikum para sahabat steemian,,
Apa kabar sumua mudah mudahan sehat selalu,,amin
Oya sahabat ku sekarang aku mau bahas tentang
Gambar atau lukisan 3 demensia contohnya
Gambar 3 Dimensi merupakan gambar atau lukisan yang seolah-olah mempunyai 3 dimensi yaitu panjang, tinggi, dan lebar. Pada umumnya jika kita menggambar di atas kertas, hasilnya di sebut lukisan 2 dimensi karena hanya memilki ukuran panjang dan lebar saja.
Untuk membuatnya dibutuhkan keahlian khusus, karena tidak bisa hanya sekedar mencoret-coret saja, tetapi semuanya harus diperhitungkan agar terlihat lebih nyata.
Berikut contoh gambar 3 dimensi yang digambar di pasir lautan ,Lukisan-lukisan dibawah merupakan hasil karya seniman-seniman hebat dari seluruh dunia, sehingga Anda pasti akan tertarik sekian