Jelang Laga Malaga vs Barcelona

in sport •  7 years ago 

Barcelona merupakan tim yang berada pada posisi teratas pada musim ini di La Liga, sedangkan Malaga tim yang berada paling bawah di La liga. Akankah Malaga mampu untuk mengalahkan Barcelona di Stadion La Rosaleda yang akan ditayangkan pada Minggu (11/03/2018).

Malaga vs Barcelona.jpg

Barcelona tim yang belum pernah terkalahkan dalam 34 pertandingandi La Liga dalam musim ini, dalam pertandingan musim ini Barcelona hanya meraih menang atau imbang. Sedangkan Malaga terus mengalami kekalahan dalam 6 pertandingan terakhir mereka di La Liga pada musim ini.
Kekalahan Malaga dalam pertandingan terakhir di kandang mengalami selisih gol 1 dalam 3 pertandingan.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!