Meet-up ke 3, KOMUNITAS STEEMIT INDONESIA !!

in steemit •  8 years ago  (edited)

PicsArt_06-11-01.00.09.jpg

Ini adalah Meet-up yang ketiga bersama Komunitas Steemit Indonesia, Sengaja Kami adakan Meet-up ini untuk meperkokoh sebuah komunitas kami secara nyata dan mempererat silaturahhmi. Meet-up kali ini juga kami adakan untuk saling mengenal antar sesama anggota Komunitas yang berasal dari daerah yang berbeda beda, tentunya bisa di hadiri oleh seluruh masyarakat indonesia yang ingin bergabung bersama Komunitas Steemit Indonesia.

Banyak juga pengguna yang baru bergabung dengan steemit yang ikut berpartisipasi pada meet-up kali ini.
Tidak hanya itu, mereka juga tidak segan - segan untuk bertanya tentang platform steemit dan bagai mana cara untuk membuat tulisan yang benar dan tag yang akan di gunakan pada postingannya, dan tentunya kami menjelaskan moto utamanya adalah non plagiat, karena plagiat itu hanya akan merusak nama sendiri dan hukumnya bagi umat muslim adalah haram, karena telah mencuri ide atau kerja keras orang lain.

image

Banyak dari mereka yang juga sudah berpengalaman dalam menulis artikel di sosial media, sebagian di antara mereka adalah mantan blogger dan youtuber yamg sekarang menjadi steemian sejati.

Di pertemuan kali ini, kami juga membahas tentang bagaimana supaya komunitas steemit indonesia ini bisa di kenal di seluruh dunia dengan membuat website resmi komunitas steemit indonesia, dan siapa admin yang pantas memegang website tersebut.

Dan banyak pertanyaan yang muncul, yang tidak bisa di jawab langsung seperti : "mengapa pendaftar baru susah untuk login yang padahal paswordnya sudah di registrasi/konfirmasi ??"
Dan "mengapa pengguna yang sudah login di aplikasi steem dan situs www.steemit.com juga tidak bisa login kembali ke perangkat lain ?? Mengapa diaanggap salah pasword?? Yang padahal ketika login pertama juga memakai pasword itu juga?? ".. Mohon Bagi yang lebih mengetahui tentang steemit, saya mohon untuk bisa membantunya dan cepat untuk memecahkan masalah tersebut. @donkeypong @neoxian @good-karma @teamsteem @yoonjang0707 dan para petinggi lainnya . Terima kasih

Selain itu, kami juga mediskusikan tentang seragam untuk komunitas steemit indonesia. Supaya komunitas ini kokoh dan selalu dalam kekompakan.

Ucapan terima kasih kepada yang telah banyak membantu di komunitas steemit indonesia.
Terutama kepada :
@aiqabrago
@levycore

Dan sahabat komunitas steemit indonesia lainnya :
@andilorenzo
@muhammadzairil
@rizaldamti
@akiyoshi
@aizulkamal
@alfarisi
@kemalpasya
@amirullah
@usammiismi
@toniesteem
@amrulfahmi
Dan kepada sahabat lain yang tidak saya sebutkan

image

Salam Kompak Steemit Indonesia..

image

By : @afriaulia

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Mantap...
Maju terus komunitas SteeMit Indonesia..

Maksi mas bro.. 😁😁
Salam Kompak..

please make a post in steemit with english

Okey.. Laksanakan.. Terima kasih

hahhaha..
menyoe peugah haba dumsoe jeut,,,
bak peugah komunitas tapi maen votee sabee anggota droe
nyoe meunan wahee steemit aceh

Congratulations @afriaulia! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

Award for the number of upvotes

Click on any badge to view your own Board of Honnor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

By upvoting this notification, you can help all Steemit users. Learn how here!

Mantap bro,, saya mohon maaf tidak bisa hadir, @afriaulia.

Hana masalah tgk.. Di maklumi.. Tgk jal pih hanjeut hadir .. Karna di dayah

semoga tambah kompak dan jaya selalu....

Aminn.. Terima kasih banyak

semoga kita saling mendukung....selamat atas juara 1....

Siap mas @jondahl.. Terima kasih 😊😊

good luck bro

Regarding passwords:

Go here to see your keys:
https://steemit.com/@[your name]/permissions

You will see your public keys here. You can click "show private key" to show your private keys, there are different types of keys.

You should save these private keys somewhere safe, and don't share them.

To log on to a device like ESteem on a phone, I would suggest to use your private "POSTING" key for that.

Help that helps.

Thanks neoxian .. you have prompted and helped us on this problem .. thank you very much

Congratulations @afriaulia! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

Award for the number of upvotes received

Click on any badge to view your own Board of Honnor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

By upvoting this notification, you can help all Steemit users. Learn how here!