Hai gun sahabat stemian, kali ini saya ingin membagikan tips sederhana bagi anda2 yg ingin berhenti merokok, semoga bisa bermanfaat.
Sahabat stemian, bagi pecandu rokok memang susah untuk membuangnya, bahkan bagi mereka lebih baik tdk ada makanan dari pada tidak ada rokok itu saking candunya mereka terhadap rokok.
Kita semua tau bahwa jumlah perokok khususnya di Indonesia semakin bertambah, terutama bagi laki-laki tdk menutup kemungkinan juga bagi perempuan. Bagi anak laki-laki yg baru tingkat SD sudah banyak juga yg kecanduan rokok.
Kita semua juga tau bahwa resiko dari rokok itu besar fan bisa menyebabkan penyakit yg sangat berbahaya yaitu kanker. Bahkan dikemasan rokok juga sudah tertera peringatan dan gambar yg begitu ngeri akibat dari rokok, tapi peringatan tersebut kalah dengan kenikmatan yg terkandung dlm rokok tersebut.
Namun dari sekian banyak jumlah pecanduan rokok ada juga yg berusaha untuk berhenti merokok, artinya mereka ingin hidup sehat. Tapi ada diantara mereka yg berhasil dan ada juga yg gagal, artinya mereka kembali merokok. Mungkin saja bagi yg gagal itu usahanya belum maksimal dan belum betul-betul Istiqamah. Karena tidak ada yg tak mungkin jika kita mau berusaha dan berdoa.
Nah.....bagi sahabat yg ingin berhenti merokok ini ada tips sederhana dari saya.
Niat yang kuat
Nah sahabat stemian, hal yg pertama yg harus dilakukan yaitu niat, yaitu niat untuk berhenti merokok, krn sesuai dgn hadis Nabi bahwa segala perbuatan harus disertai dengan niat jadi harus ada niat yg kuat.usaha
Selanjutnya harus ada usaha yg maksimal. Usaha untuk berhenti merokok memang sulit, tp bagi orang yg sudah mempunyai niat yg mantap not impossible to stop smoking.
Ada beberapa macam usaha yg busa membantu anda untuk berhenti merokok. pertama dgn cara mengurangi rokok hari ke hari sampai anda bisa bertahan tanpa rokok. kedua yaitu jgn biasakan merokok sehabis makan, krn merokok sehabis makan itu gampang sekali anda kecanduan terhadap rokok. ketiga membiasakan diri dgn makan permen sampai mereka lupa terhadap rokok, juga dianjurkan rajin sikat gigi. keempat menabung uang yg hendak dibeli rokok.Istiqamah
Setelah anda mempunyai niat yg kuat dan usaha anda harus ada Istiqamah, krn suatu usaha tanpa Istiqamah itu akan sia-sia gun.
Istiqamah ialah berpendirian, tak goyah dengan segala godaan, tak terlena dgn berbagai bujukan, juga tak terpengaruh dgn lingkungan. Biarkan kawan anda merokok, namun anda tetap Istiqamah dgn diat anda sendiri.berdo'a
Hal terakhir yg sangat perlu dilakukan ialah berdoa, krn usahan tanpa doa itu sombong dan doa tanpa usaha itu bohong. Berdoa kepada Allah agar usahan anda tidak sia-sia. Krn Allah mahan menerima Doa hambanya. Jika kita berdoa dgn hati ihklas Insya Allah, Allah akan mengabulkannya.
Itulah tips sederhana dari saya, semoga bisa membantu teman-teman yg ingin berhenti merokok.
Congratulations @tgkmustafa! You received a personal award!
Click here to view your Board
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Congratulations @tgkmustafa! You received a personal award!
You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking
Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit