A beautiful morning in the wild, accompanying my trip

in travel •  7 years ago  (edited)

IMG_20171229_082657.jpg

Good morning,
this morning I enjoy the beauty of the expanse of tea kebon is so beautiful from the side of the outdoors, a lot of life outside me that we know dikul together even though we are far away. This trip I visited this place several times. A very bright morning makes this moment more meaningful. Until I can travel to visit other beautiful places. The city of Sukabumi is famous for its beautiful scenery. Not only that the people around is also very friendly, many along the way buying and selling transactions and others.

Selamat pagi,
Ini adalah pagi ku menikmati keindahan hamparan kebon teh yang begitu indah dari sisi alam yang bebas, banyak kehidupan di luar saya yang perul kita ketahui bersama meskipun jauh untuk kita tempuh.
Ini perjalanan saya mengunjungi tempat ini untuk beberapa kali. Pagi yang begitu cerah membuat moment ini lebih berarti.
Hingga saya pun dapat melakukan perjalanan untuk mengunjungi tempat yang indah lainnya.
Kota Sukabumi memang terkenal dengan keindah pemandangan yang begitu memukau. Tidak hanya itu penduduk sekitar juga begitu ramah, banyak di sepanjang jalan melakukan transaksi jual beli dan banyak lagi.

IMG_20171225_140018.jpg

Visiting the beautiful places is indeed its own pride. This is the life of the city of Sukabumi full of natural beauty

Mengunjungi tempat - tempat yang indah memang menjadi kebanggaan sendiri.
Inilah kehidupan dikota Sukabumi yang penuh dengan keindahannya alamnya

IMG_20171225_104319_HDR.jpg

IMG_20171229_082518.jpg

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

gambar yang bagus ...sukabumi memang indah

very nice pics

Thank you my friend
😊

Wah bagus banget pemandangan tuh,dimana lokasinya bng mukhtar

Iya cing ayo lah kita otw bareng

Pantesan betah di Sukabumi, pemandangannya indah2

Forest town!