4 Bisnis Berbasis Keperluan Bayi Dengan Keuntungan Yang Menggiurkan

in umum •  6 years ago  (edited)

Ide bisnis bisa muncul dari mana saja, sebaiknya seorang yang kreatif mencari ide bisnis untuk menghasilkan uang yang berlimpah bukanlah hal yang sulit. Hal itu tergantung bagaimana usaha kita dalam menjalankan usaha. Berbicara tentang peluang usaha, peluang usaha juga bisa muncul dari sosok makhluk kecil tidak berdaya atau biasa disebut bayi. Meskipun sering dianggap sepele bisnis yang berkaitan dengan bayi memiliki keuntungan yang cukup menggiurkan.


Gambar 1. bayi

Orang tua zaman sekarang selalu memperhatikan pakaian yang anak-anak mereka pakain dan juga berbagai kebutuhan yang dirasakan update. Nah, dari karakter orang tua yang zaman sekarang yang aktif kita bisa memanfaatkan menjadi peluang ide usaha bisnis bisnis inovatif, seperti menjual baju modis, makanan bayi,dan perawatan rutin bayi.

Berikut ini kami merangkum beberapa ide usaha bisnis yang berkaitan dengan bayu yang mungkin dapat anda lakukan untuk menghasilkan uang yang berlimpah jumlah. Simak berikut ini!

  • Kebutuhan primer bayi (popok dan susu)

Popok dan susu sudah jadi salah satu kebutuhan primer bayi selain sandang, pangan dan papan. Bayangkan saja, hampir semua bayi membutuhkan popok yang dikenakan sehari-hari. Sedangkan untuk balita, lepas dari ASI biasanya mereka akan sering mengkonsumsi susu formula. Secara rasio, keuntungan toko susu dan popok tidaklah besar. Namun jangan kaget dengan hasil akhirnya.

  • Clothing line untuk bayi


Gambar 1. Perlengkapan bayi

Anak zaman sekarang selalu memperhatikan fashion yang mereka kenakan, banyak orangtua yang mendandani anaknya dengan banyak gaya. Fenomena yang demikian justru dapat menjadi peluang bisnis yang menggiurkan. Kalau biasanya clothing ditujukan untuk anak-anak muda, sekarang saatnya kamu bisa mengembangkan usaha lewat anak-anak. Mulai dari umur 0 bulan alias belum ada 1 tahun, bayi-bayi ini sudah bisa dipakaikan kaos atau kemeja dengan motif minimalis. Jangan lupa celana jeans ukuran mini-nya. Belum lagi kalau kamu juga menyediakan sepatu model dewasa yang bisa dikenakan anak kecil. Dengan pemasaran yang oke, jualan online pun sudah cukup, tanpa perlu buka toko.

  • Makanan bayi

Bubur bayi yang dimaksud bukan yang instan seperti yang banyak dijual di supermarket. Tapi, bubur bayi buatan sendiri yang dijual saat masih fresh. Jualan bubur bayi homemade sekarang sudah mulai marak. Biasanya penjual mulai buka lapak pagi-pagi sekali. Ini sangat membantu apalagi untuk para ibu bekerja yang nggak sempat memasak sendiri. Selain homemade, bahan yang digunakan haruslah berkualitas seperti sayur mayur, daging, dan juga ikan. Biasanya selain bubur, yang dijual juga ada puding dengan berbagai bentuk hewan yang lucu.

  • Usaha penitipan anak

Membuka daycare memang gampang-gampang susah. Selain modal, kamu juga perlu ijin. Kalau sudah berijin, tentunya orang akan lebih percaya menitipkan anaknya ke daycare yang kamu buat. Tapi, meski begitu, jangan mundur dulu. Nyatanya, daycare memang usaha yang menguntungkan. Biaya masuk dan juga SPP bulanan bisa kamu ambil sekian persennya sebagai keuntungan. Tapi, usaha ini juga mengutamakan pelayanan. Jangan hanya ingin meraup laba besar, tapi fasilitas dan kenyamanan dilupakan. Karena kamu mengurus anak orang yang sudah dipercayakan untuk dijaga selama dititipkan.

Bagaimana Anda tertarik mencoba salah satu dari keempat bisnis di atas? Yang pasti dengan ketekunan dan ketelitian usaha Anda akan berjalan dengan lancar, selamat mencoba.

Oleh : Call Me
([email protected])

Referensi :

  1. https://economy.okezone.com/read/2017/09/11/320/1773320/inspirasi-bisnis-baby-shop-beromzet-puluhan-juta-rupiah-balik-modal-dalam-2-bulan
  2. https://www.merdeka.com/uang/5-peluang-bisnis-manfaatkan-bayi-bisa-raup-untung-hingga-jutaan.html

Referensi gambar :

  1. https ://pixabay.com/en/baby-twins-brother-and-sister-772439/
  2. https ://pixabay.com/en/booties-baby-girl-clothes-pink-2047596/

Byteball tebar hadiah. Segera klaim airdrop anda!.

Voting bot @kakibukit: kirim 0.002 - 0.04 SBD + memo = URL, voting setiap 2.4 jam, min ROI 10%, max age 3.5 hari, jenis posting bukan komentar.

Pilih @puncakbukit Sebagai Witness Anda - setiap suara menentukan.

  • Akses halaman Witness Voting.
  • Scroll down sampai bawah.
  • Ketik "puncakbukit" di textbox berikut.
  • Klik tombol "VOTE".
  • Kami akan follow anda.. ;-)
  • My Witness Update

Lihat juga:

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Kami resteem ke ribuan follower.. :c)

Congratulations @lerengbukit! You have completed the following achievement on the Steem blockchain and have been rewarded with new badge(s) :

You received more than 7000 as payout for your posts. Your next target is to reach a total payout of 8000

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

To support your work, I also upvoted your post!

Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!

Sneaky-Ninja-Throwing-Coin 125px.jpg
Defended (50.00%)
Summoned by @lerengbukit
Sneaky Ninja supports @youarehope and @tarc with a percentage of all bids.
Everything You Need To Know About Sneaky Ninja


woosh

You got a 68.35% upvote from @spydo courtesy of @lerengbukit! We offer 100% Payout and Curation.

You got a 79.73% upvote from @upyourpost courtesy of @lerengbukit!

You got a 80.11% upvote from @redlambo courtesy of @lerengbukit! Make sure to use tag #redlambo to be considered for the curation post!

  ·  6 years ago Reveal Comment
  ·  6 years ago Reveal Comment