"Better Lonely Than Being A Bully"

in writing •  7 years ago  (edited)

P_20171019_185925.jpg

Tonight I want to share a word with you guys. A word that may describe our situation and may be our fate. That is lonely.

When night comes, the atmosphere turns silent, where is everyone? Why in the morning they pass by on the street, but at night they even settle at home?

Have you ever thought, what if we change the habit, work and exercise at night and rest during the day. HEHE is just a joke.

It is impossible that such a thing happens, however the night is a time of rest and morning is the time of work. Therefore the situation is suddenly quietly.

But between the quietly and lonely must have a different meaning is not it?

Quiet still tolerable, but lonely? can you tolerate it?

Loneliness is changing crowded when crowded, but loneliness will not change as long as the state of the heart does not change.

You will be relatively stressed if lonely, the various actions you should not do you will do when lonely.

Only one can stem you from wrongdoing, that is faith. Faith will guard against wrong behavior.

Do you agree?

yes it's only a little reviews from me. I just write for love not because I want to insult or cornering you. At the end of the writing I have a word.

"better lonely than being a bully"

============================================================================================================================================================
P_20171019_185929.jpg

Malam ini aku ingin berbagi satu kata bersama kalian. kata-kata yang mungkin menggambarkan keadaan kita dan mungkin menjadi nasib kita. Yaitu kesepian.

Saat malam datang, suasana berubah menjadi sunyi, kemanakah semua orang? Mengapa di pagi hari mereka berlalu lalang di jalan, namun di malam hari mereka malah menetap di rumah?

Pernahkah anda berpikir, bagaimana jika kita mengubah kebiasaan, bekerja dan berolahraga di malam hari dan beristirahat di siang hari. HEHE itu hanya lelucon saja.

Tidak mungkin hal seperti itu terjadi, bagaimana pun juga malam adalah waktu beristirahat dan pagi adalah waktu bekerja. Sebab itu keadaan mendadak sepi.

Namun antara sepi dan kesepian tentunya memiliki arti yang berbed a bukan?

Sepi masih bisa ditolerir, namun kesepian? apakah anda bisa mentolerirnya?

Sepi adalah berubah ramai ketika ramai, namun kesepian tidak akan berubah selama keadaan hati tidak berubah.

Anda akan relatif stress jika kesepian, berbagai perbuatan yang tidak seharusnya anda lakukan akan anda lakukan ketika kesepian.

Hanya satu yang bisa membendung anda dari perbuatan yang salah, yaitu iman. Iman akan menjaga dari kelakuan yang salah.

Apakah kau setuju?

ya itu hanyasedikit ulasan dari aku. Aku hanya menulis karena cinta bukan karena ingin menghina atau menyudutkan anda. Di akhir tulisan aku punya sebuah kata.

"lebih baik kesepian daripada menjadi pengganggu"

aceh 3.jpg

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!