Steemit Engagement Challenge | S14W3 | Parent's Strict Behavior and Children's Mental Health

in hive-109435 •  7 months ago  (edited)

Sahabat steemian dimanapun teman-teman berada, pada kali ini saya akan mengikuti tantangan seru di komunitas ini dengan judul : Steemit Engagement Challenge | S14W3 | Parent's Strict Behavior and Children's Mental Health

burnsteem25.jpgEdit by Canva + Foto by Pixabay

Mungkin ini adalah postingan pertama saya dalam mengikuti tantangan. Sebelumnya saya tidak bisa selalu aktif karena saya masih sedang belajar di pondok pesantren. Saya telah membaca beberapa postingan teman lainnya untuk persyarat mengikuti tantangan ini, diantaranya yaitu harus ada club, mengundangan teman, tidak plagiat dan lain-lain.
Sebelum melangkah lebih jauh kedalam pembahasan, terlebih dahulu saya mengundang beberapa orang teman untuk sama-sama mengikuti tantangan seru ini: teman-teman yang saya undang kali ini adalah yaitu @wakkleng @cymolan dan bang @walictd.

Karena sudah disediakan beberapa pertanyaan, jadi saya hanya menjawabnya satu persatu. Berikut adalah pernyataanya dan jawaban yang saya jawab sesuai dengan kemampuan saya.

🙍 What are the advantages and disadvantages of parents strict behaviour?

Apa kelebihan dan kekurangan perilaku tegas orang tua?

image.pngSumber

Menjadi orang tua itu harus tegas terhadap anak-anaknya supaya anak patuh terhadapnya. Bayangkan jika orang tua tersebut lemah dan takut sama anaknya, ini justru akan mengakibatkan anak jadi pembangka dengan orang tua, anak tidak akan menuruti orang tua.

Ada beberapa kelebihan yang diakibatkan oleh perilaku tegas orang tua, diantaranya :

  • Anak menjadi disiplin
  • Anak akan mematuhi orang tua
  • Biasanya anak akan berprestasi
  • Keluarga akan harmonis
    dan banyak hal lainnya

Adapun kekurangannya yaitu ;

  • Ada beberapa anak yang memiliki jiwa pembangkang akan lari menghindari ketegasan orang tua
  • Anak akan menjadi takut jika berlebihan tegas
  • dan lain-lain

🙍 What do you feel if you were at the place of such childrens who have to face strictness?

Apa yang kamu rasakan jika berada di tempat anak-anak yang harus menghadapi ketegasan?

image.pngSumber

Saya merasakan itu sebuah keharus untuk anak berlaku disiplin. Mereka cukup melakukan apa yang disuruh asalkan itu baik. Karena yang kita tau bahwa semua orang tua ingin yang terbaik untuk anak-anaknya, walaupun terkadang anak-anak harus melalui situasi yang menegangkan karena ketegasan dari orang tua.

Ketika melihat kondisi yang mana anak-anak sedang menghadapi ketegasan, kita hanya bisa menyemangati mereka. Asalkan ketegasanya tidak berlebihan maka kita cukup memberikan semangat saja kepada mereka.

🙍 As a child, what do you expect from your parents regarding their behavior?

Sebagai seorang anak, apa yang kamu harapkan dari orang tuamu mengenai perilakunya?

image.pngSumber

Saya selalu mengharapkan kasih sayang, dukungan serta doa dari orang tua. Karena saya tahu, dengan keikhlasan mereka selalu berusaha untuk kebaikan putra-putrinya. Tidak ingin melihat anaknya menjadi orang gagal di masa depan.

🙍 What are the negative effects of emotional blackmailing?

Apa dampak negatif pemerasan emosional?

Pemerasan emosional itu adalah seseorang yang menginginkan orang lain untuk melakukannya walaupun dengan paksa, yang artinya tidak sesuai dengan keinginan sendiri. Kebiasaanya dengan pemaksaan seperti ini akan berakibat fatal dan tidak sehat.

Pemaksaan akan membuat seseorang melakukan sesuatu dengan tidak ikhlas, akan menimbulkan rasa benci, memunculkan rasa dendam dan bahkan akan merasa bersalah sehingga mengurangi rasa percaya diri.

Hanya demikianlah rangkaian kalimat singkat yang dapat saya tulisan, semoga bisa bermanfaat kepada saya sediri selaku penulisan, saya harap bisa bermanfaat juga buat teman-teman semua, dan mohon maaf jika terdapat kesalahan.

Wassalam

@ramardo

Achievement 1

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Upvoted. Thank You for sending some of your rewards to @null. It will make Steem stronger.

Loading...

Saludos amigo en el hogar siempre tienen que haber reglas para que puedo reinar el orden pero si los padres son muy estrictos con sus hijos colocan en ellos una barrera Y los niños temen a comunicarse con ellos por el miedo a ser castigado por lo tanto hay que haber un equilibrio cuando se disciplina el niño no es necesario ser tan duro para aquello crezcan siendo responsable

terimakasih saudari

The child become obedient, he become harmonious, well mannered. These are the advantages of strictness of parents you have started here. I give credit to my parents they are in the middle. Make me correct but also love me too.
Good luck in the contest.

terimakasih

¡Holaaa amigo!😊

Cuando crecemos en un hogar donde se imparte la disciplina, comprendemos que la rigurosidad es una excelente herramienta para que aprendamos a ser seres humanos con valores y principios.

En mi caso, me educaron con un comportamiento estricto equilibrado y, lo valoro mucho porque gracias a ello, mi rebeldía perdió fuerza y, no me fui por el camino incorrecto.

Te deseo mucho éxito en la dinámica, un fuerte abrazo💚

terimakasih banyak