Sedikit Tentang Operasi Plastik

in hive-160196 •  3 years ago 

62B2924D-4191-4B41-A75A-D8AE00D84A78.jpeg

Pengertian

operasi plastik berasal dari kata plastik yang diadopsi dari bahasa Yunani, yakni plastikos. Istilah ini memiliki arti 'mencetak' atau 'membentuk'. Sesuai dengan tujuan operasi plastik selama ini yakni untuk rekonstruksi bagian tubuh yang rusak atau mengalami kecacatan.

Tujuan

operasi plastik adalah mengembalikan fungsi jaringan dan kulit agar berfungsi normal kembali. Selain untuk memperbaiki area tubuh yang rusak, operasi plastik juga bisa dilakukan untuk alasan estetika dan kecantikan

Efek Samping

Operasi plastik biasanya menyebabkan beberapa jaringan parut. Alih-alih memperbaiki penampilan wajah, luka parut dapat timbul akibat kerusakan kulit yang cukup signifikan, sehingga mengubah jaringan normal kulit yang sedang dalam pemulihan.

47D6F896-AB6B-4260-BE46-47A9DDEB5E4F.jpeg

Apakah operasi plastik dapat meninggalkan bekas ?

Setiap operasi dengan sayatan pasti akan meninggalkan bekas.
Operasi bedah plastik itu bukan tidak berbekas, tapi bisa disembunyikan bekasnya.

HANYA INI MUNGKIN YANG BISA SAYA SAMPAIKAN, BILA ADA KESALAHAN MOHON DI TEGUR

SALAM SAYA @narasi

📷 PicturePhotography
ModelIphone 11
Camera usedHandphone
Photographer@narasi
LocationAceh
Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

image.png

Thank you very much for sharing this information

It’s Okay, you are welcome