Tadi pagi setelah subuh, saya bergegas ke dapur dan sarapan seadanya. Setelah selesai semua, saya mengambil beberapa perkakas kebun dan langsung ke sana. Letaknya tidak terlalu jauh dari rumah tapi cukup menguras keringat. Setelah selesai menyisiri sepanjang kebun dan membersihkan beberapa tempat dan tanaman, saya memotong beberapa pohon ubi, dan menanam sebagian batangnya dan saya mengambil hasilnya. Saya sangat bersyukur, ada yang bisa di panen walaupun sedikit. Yang penting ada yang bisa di bawa pulang untuk keluarga di rumah.
Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Upvoted! Thank you for supporting witness @jswit.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit